Pengaruh Kompetensi , Pelatihan Kerja dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada PT Mitra Global Prima Di Kota Cimahi

Main Article Content

Nadila Wamnebo
Ridlwan Muttaqin

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh secara parsial dan simultan Kompetensi, Pelatihan Kerja dan Kepuasan Kerja terhadap Kinerja Pegawai pada PT Mitra Global Prima Kota Cimahi. Metodelogi penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kuantitatif dengan pendekatan deskriptif dan verifikatif. Dengan populasi dan sampel dalam penelitian ini berjumlah 60 orang. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner sedangkan analisis data dengan analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial kompetensi memiliki pengaruh yang signifikan terhadap Kinerja Pegawai. Secara parsial Pelatihan Kerja memiliki pengaruh yang signifikan terhadap Kinerja Pegawai dan secara parsial Kepuasan Kerja memiliki pengaruh yang signifikan terhadap Kinerja Pegawai. Dan secara simultan Kompetensi, Pelatihan Kerja dan Kepuasan Kerja memiliki pengaruh yang signifikan terhadap Kinerja Karyawan pada PT Mitra Global Prima Kota Cimahi.

Article Details

How to Cite
Wamnebo, N., & Ridlwan Muttaqin. (2023). Pengaruh Kompetensi , Pelatihan Kerja dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada PT Mitra Global Prima Di Kota Cimahi. JEMSI (Jurnal Ekonomi, Manajemen, Dan Akuntansi), 9(6), 2880–2889. https://doi.org/10.35870/jemsi.v9i6.1742
Section
Articles

References

Ahmad Atha‟Il Kafi, Mohammad Yahya Arief, S. S. (2023). Karyawan, Pengaruh Gaji dan Insentif Terhadap Kinerja Intervening, dengan Kepuasan Kerja sebagai Variabel Banyuputih, pada Ud. Dnl Kecamatan Situbondo, Kabupaten. 2(10), 2358–2375.
Amalia Yunia Rahmawati. (2020). Analisis Motivasi, Lingkungan Kerja, Kepemimpinan dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan Rri Palembang Sumatera Selatan. 6(July), 1–23.
Arie Hendra Saputro, A. H. S., & Ridlwan Muttaqin, R. M. (2023). Pengaruh Kepemimpinan, Motivasi Kerja dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan PT Niramas Utama Pada Divisi Modern Trade di Kota Bandung. JEMSI (Jurnal Ekonomi, Manajemen, Dan Akuntansi), 9(4), 1563–1572. Sumber Informasi Https://Doi.Org/10.35870/Jemsi.V9i4.1385
Bafaeghi, N., Sendow, G. M., Karuntu, M. M., Kompetensi, P., Dan, P., Kerja, B., Pegawai, K., Pada, S., Bkpsdm, K., Kabupaten, D. I., Bafagehi, N., Bafaeghi, N., Sendow, G. M., & Karuntu, M. M. (N.D.). Sula Provinsi Maluku Utara ) The Influence Of Competence , Empowerment And Work Culture On Employee Performance ( Study At Bkpsdm Office In Sula Islands District , North Maluku Province ) Oleh : Jurnal Emba Vol . 11 No . 3 Juli 2023 , Hal . 717-730. 11(3), 717–730.
Lutfiyah, Et Al. (2020). Pengaruh Kompetensi dan Budaya Kerja terhadap Person Job Fit Dan Kinerja Karyawan Pada PT Andromedia Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Surabaya 2020. Jurnal Ilmu Manajemen, 8, 684–699.
Meidita, A. (2019). 3772-8389-1-Pb. Pengaruh Pelatihan dan Kompetensi terhadap Kepuasan Kerja Melalui Motivasi Kerja Anggi, 2(2), 226–237.
Muttaqin, R., & Arie Hendra Saputro. (2023). The Effect Of Job Description And Compensation On Employee Performance At PT Mettana, Bandung City. JEMSI (Jurnal Ekonomi, Manajemen, Dan Akuntansi), 9(4), 1440–1445. Https://Doi.Org/10.35870/Jemsi.V9i4.1351
Nurhanan, N., & Heri Sasono. (2022). Kinerja Karyawan dilihat dari Gaya Kepemimpinan dan Self Efficacy. Inisiatif: Jurnal Ekonomi, Akuntansi Dan Manajemen, 1(3), 01–15. Https://Doi.Org/10.30640/Inisiatif.V1i3.518
Pagan, Y.O. L., Mitan, W., & Rangga, Y. D. P. (2023). Strategi Peningkatan Kinerja Karyawan melalui Pelayanan Anggota pada KSP Kopdit Sube Huter. Jurnal Mutiara Ilmu Akuntansi, Vol. 1, Hal.205–223. Https://Ejurnal.Stie-Trianandra.Ac.Id/Index.Php/Jumia/Article/View/1146
Prawiyogi, A. G., Sadiah, T. L., Purwanugraha, A., & Elisa, P. N. (2021). Penggunaan Media Big Book Untuk Menumbuhkan Minat Membaca di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, Vol. 1, Hal. 446–452. Https://Doi.Org/10.31004/Basicedu.V5i1.787
Rahayu, E. S., Amanda, H., & Dewi, K. H. (2022). The Effect Of Compensation On Employee Performance At KSU Tandangsari, Tanjungsari District, Sumedang Regency. Sintesa, 13(1 SE-Articles), 60–65. Https://Ejournal.Unsap.Ac.Id/Index.Php/Sintesa/Article/View/221
Semet, S. (2022). Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Budaya Organisasi terhadap Kinerja Pegawai pada Kantor Kecamatan Sonder Kabupaten Minahasa Provinsi Sulawesi Utara. Jurnal EMBA : Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 10(2), 858–866. Https://Doi.Org/10.35794/Emba.V10i2.40543
Siswadi, Y., Radiman, Jufrizen, & Muslih. (2020). Model Faktor Determinan Kompetensi Lulusan Perguruan Tinggi Islam Swasta di Kota Medan Determinant Competency Factor Models For Graduates Private Islamic College In Medan City. JUPIIS : Jurnal Pendidikan Ilmu-Ilmu Sosial, 12(1), 230–242.
Suhandari. (2017). Suhandari. Pengertian Pengungkapan Corporate Social Responsibility. 49(1), 136374.
Witara, K., & Setiyawan, B. S. (2023). Pengaruh Beban Kerja, Pelatihan dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan PT. Prima Mitra Piranti Sidfoarjo. Media Mahardhika, 21(3), 378–391. Https://Doi.Org/10.29062/Mahardika.V21i3.622

Most read articles by the same author(s)