Published: 2024-07-12

Stud Literatur: Pengaruh Penggunaan Aplikasi Tiktok Terhadap Karakter dan Hasil Belajar Peserta Didik di Kelas V Sekolah Dasar

DOI: 10.35870/ljit.v2i2b.2880

Issue Cover

Downloads

Article Metrics
Share:

Abstract

Dalam era digital yang sedang berkembang pesat, teknologi informasi dan komunikasi telah menjadi bagian tak terpisahkan dalam kehidupan masyarakat, termasuk di kalangan peserta didik di Sekolah Dasar. Salah satu aplikasi populer yang telah meraih popularitas luar biasa adalah TikTok. TikTok adalah platform berbagi video pendek yang menawarkan berbagai fitur menarik berupa musik, efek kreatif, dan fitur sosial. Penggunaan TikTok telah mencapai puncak popularitasnya di kalangan remaja dan anak-anak. Aplikasi ini telah menjadi bagian penting dari rutinitas sehari-hari mereka. Oleh karena itu, penting untuk mengeksplorasi pengaruh penggunaan TikTok terhadap karakter dan hasil belajar peserta didik di kelas V Sekolah Dasar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi literatur dengan mengumpulkan dan menganalisis berbagai jurnal dan artikel yang relevan dengan topik tersebut. Hasil analisis literatur menunjukkan bahwa penggunaan aplikasi TikTok dapat memiliki pengaruh yang kompleks terhadap karakter dan hasil belajar peserta didik di kelas V Sekolah Dasar.

Keywords

tiktok ; Karakter ; Hasil Belajar

Peer Review Process

This article has undergone a double-blind peer review process to ensure quality and impartiality.

Indexing Information

Discover where this journal is indexed at our indexing page to understand its reach and credibility.

Open Science Badges

This journal supports transparency in research and encourages authors to meet criteria for Open Science Badges by sharing data, materials, or preregistered studies.

Similar Articles

You may also start an advanced similarity search for this article.