Pengaruh Electronic Word Of Mouth (E-Wom), E-Service Quality Dan Online Customer Review Terhadap Keputusan Pembelian Pada Produk Ms-Glow Di Marketplace Shopee (Studi Pada Konsumen Ms Glow Indonesia Official Shop) Bahasa Indonesia

Main Article Content

Mery Sri Rahayu
Arie Hendra Saputro
Erna Herlinawati

Abstract

Industri kecantikan di era saat ini mengalami perkembangan yang sangat pesat baik sektor nasional maupun global. Masyarakat modern, baik pria maupun wanita semakin sadar akan pentingnya penggunaan kosmetik untuk menunjang penampilan dan gaya hidup mereka. Ms Glow salah satu brand kosmetik yang belum terlalu lama memasuki pasar produk kecantikan di Indonesia, secara mengejutkan berhasil meraih Indonesian Best Brand Award tahun 2020 dalam kategori perawatan wajah yang di jual secara ekslusif. Penelitian bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Electronic Word Of Mouth (E-Wom), E-Service Quality dan Online Customer Review terhadap Keputusan Pembelian pada produk Ms Glow di Marketplace Shopee. Metode penelitian yang digunakan digunakan adalah metode penelitian kuantitatif dengan pendekatan deskriptif dan verifkatif jenis data yang digunakan merupakan data primer dan data sekunder dengan teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner,wawancara, serta pencarian data melalui studi pustaka dan riset online. Teknik penarikan sampel dalam penelitian ini adalah non probability sampling dengan metode purposive sampling dan jumlah responden sebanyak 100 responden.  Hasil penelitian penunjukan bahwa : (1) Keputusan Pembelian termasuk ke dalam kategori cukup baik. (2) Electronic Word Of Mouth (E-Wom) termasuk ke dalam kategori cukup baik. (3) E-Service Quality termasuk ke dalam kategori cukup baik. (4) Online Customer Review termasuk ke dalam kategori baik. (5) Electronic Word Of Mouth (E-Wom)  berpengaruh terhadap Kualitas Produk, pernyataan ini dibuktikan dengan hasil nilai t hitung > t tabel (7,810 > 1,985) serta nilai sig yaitu 0,00 < 0,05. (6) E-Service Quality berpengaruh terhadap Kualitas Produk, pernyataan ini dibuktikan dengan hasil nilai t hitung < t tabel (0,202 < 1,985) serta nilai sig yaitu 0,202 > 0,05. (7) Online Customer Review berpengaruh terhadap Kualitas Produk, pernyataan ini dibuktikan dengan hasil nilai t hitung > t tabel (13,760 > 1,985) serta nilai sig yaitu 0,00 < 0,05. (8) secara simultan uji (F) Electronic Word Of Mouth (E-Wom), E-Service Quality dan Online Customer Review berpengaruh terhadap Keputusan Pembelian pada produk Ms Glow di Marketplace Shopee.

Article Details

How to Cite
Sri Rahayu, M. S. R., Hendra Saputro, A., & Herlinawati, E. (2024). Pengaruh Electronic Word Of Mouth (E-Wom), E-Service Quality Dan Online Customer Review Terhadap Keputusan Pembelian Pada Produk Ms-Glow Di Marketplace Shopee (Studi Pada Konsumen Ms Glow Indonesia Official Shop): Bahasa Indonesia. JEMSI (Jurnal Ekonomi, Manajemen, Dan Akuntansi), 10(1), 100–108. https://doi.org/10.35870/jemsi.v10i1.1768
Section
Articles

References

Almana, A.M., & Mirza, A.A. 2013. The Impact of Electronic Word of Mouth on Consumers Purchasing Decision. International Journal of Computer.

Amstrong, Gary & Philip, Kotler. (2012) Dasar-Dasar Pemasaran. Jilid I, Alih Bahasa Alexander Sindoro dan Benyamin Molan. Jakarta: Penerbit Prenhalindo.

Amstrong, G & Kotler P. (1997), Prinsip-prinsip pemasaran, cetakan pertama Jakarta: Erlangga.

John C Mowen & Michael Minor. Alih bahasa Dwi Kartini Yahya. 2020.

Ardiansyah, M. A., Saputro, A. H., Akbar, R. R. (2023). Pengaruh Citra Merek, Kesadaran Merek, Social Media Marketing Terhadap Minat Beli Brand Lokal Sepatu Patrobas Di Kota Bandung. JEMSI (Jurnal Ekonomi, Manajemen, Dan Akuntansi), 9 (4).1477-1488.https://doi.org/10.35870/jemsi.v9i4.1367

Perilaku Konsumen. Erlangga. Jakarta

Khammash, M. 2008. Electronics Word of Mouth: Antecedent of Reading Customer Reviews in Online Opnion Platforms: A Quantitative Study From the UK Market. ADIS International Conference.

Kotler, P dan Amstrong. 2018. Prinsip-prinsip Marketing Edisi Ke Tujuh. Penerbit Salemba Empat. Jakarta.

Kotler, Philip dan Gary Armstrong. 2008. Prinsip-Prinsip Pemasaran Jilid 1 Edisi Ke-12. Alih Bahasa oleh Bob Sabran. Erlangga. Jakarta.

Kotler dan Keller. 2009. Manajemen Pemasaran. Jilid I. Edisi ke 13. Jakarta: Erlangga

Kotler, Phillip dan Kevin Lane Keller.(2016). Manajemen Pemasaran edisi 12 Jilid 1 & 2.Jakarta: PT. Indeks.

Kotler, Philip. (1992). Marketing, jilid 1. Penerbit Erlangga: Jakarta.

Kotler dan Philip. (2011). Manajemen Pemasaran di Indonesia (edisi 1). Jakarta: Salemba Empat

Kotler, Philip. 2003. Manajemen Pemasaran. Jakarta: Indeks.

Sugiarti, D.I. 2021. Pengaruh Consumer Review Pembeli Terhadap Toko Online Shopee. Jurnal Sosial Dan

Teknologi (SOSTECH). Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, R & D. Bandung: CV Alfabeta.

Suryani, Tatik. 2013. Perilaku Konsumen di Era Internet. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Susanto, M.A., & Aprianingsih, A. 2016. Pengaruh Tinjauan Konsumen Online Terhadap Seni Pembelian: Studi falam Kosmetik Premium Indonesia. Konferensi Internasional tentang Etika Bisnis. Bandung: Sekolah Bisnis dan Manajemen ITB.

Sutisna dan Sunyoto. 2013. Perilaku Konsumen & Komunikasi Pemasaran.

Bandung: Remaja Rosdakarya.

Tjiptono dan Chandra. 2019. Service, Quality & Customer Satisfaction. Edisi 5. yogyakarta: ANDI.

Tjiptono, F. (2015). Srategi Pemasaran edisi 4. Yogyakarta: Andi.

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>