Analisis Rasio Keuangan Pada Perusahaan Sektor Pertambangan Batu Bara Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017-2021

Main Article Content

Putra Oktri Wijaya
Endah Dewi Purnamasari
Meilin Veronica

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis rasio keuangan pada perusahaan sektor pertambangan batu bara yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2017-2021. Objek dalam penelitian ini adalah perusahaan yang bergerak pada perusahaan sektor pertambangan yang terdaftar di bursa efek indonesia tahun 2017-2021 sebanyak 7 perusahaan. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis linier berganda yang diolah dengan menggunakan bantuan program komputer Statistical Product and Service Solution (SPSS) versi 24. Berdasarkan hasil uji hipotesis parsial t pada variabel perputaran modal kerja menunjukan bahwa nilai 2,318 > 1,697 dengan nilai signifikan 0,27 < 0,05 dan variabel perputaran piutang menunjukkan nilai 1,514< 1,697 dengan nilai signifikan 0,140> 0,05 menunjukkan bahwa hipotesis perputaran modal kerja dan perputaran piutang berpengaruh positif dan signifikan terhadap return on assets. Berdasarkan hasil uji koefisien regresi berganda diperoleh persamaan akhir yaitu Y = 15,358 + (2,341) X1+ (0,272)X2 + e. Berdasarkan hasil perhitungan determinasi (R2), diketahui besar variabel perputaran modal kerja dan perputaran piutang terhadap return on assets pada perusahaan pertambangan batu bara adalah sebesar 28,4 % , dan berdasarkan hasil perhitungan uji F  hipotesis diterima jika Fhitung > Ftabel atau 6,347 >3,32 sehingga dengan demikian hipotesis Ha diterima yang berada korelasi tinggi, atau dengan kata lain perputaran modal kerja dan perputaran piutang berpengaruh positif dan signifikan terhadap return on assets pada perusahaan sektor pertambangan batu bara yang terdaftar di bursa efek indonesia tahun 2017-2021.

Article Details

How to Cite
Putra Oktri Wijaya, Endah Dewi Purnamasari, & Meilin Veronica. (2023). Analisis Rasio Keuangan Pada Perusahaan Sektor Pertambangan Batu Bara Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017-2021. JEMSI (Jurnal Ekonomi, Manajemen, Dan Akuntansi), 9(5), 2200–2211. https://doi.org/10.35870/jemsi.v9i5.1574
Section
Articles

References

Akhman, S. S., & Isynuwardhana, D. (2019). Pengaruh Modal Kerja, Perputaran Kas dan Perputaran Piutang Terhadap Profitabilitas Perusahaan (studi Kasus Pada Lembaga Pembiayaan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2017). eProceedings of Management, 6(1).

Dewi, M. (2017). Analisis Rasio Keuangan untuk Mengukur Kinerja Keuangan PT Smartfren Telecom, Tbk. Jurnal Penelitian Ekonomi Akuntansi (JEnSI), 1(1), 1–14. http://www.idx.co.id

Faozani, F., Mulyatini, N., & Herlina, E. (2020). Pengaruh Modal Kerja Dan Perputaran Piutang Terhadap Profitabilitas (Studi Pada Perusahaan PT Kimia Farma Tbk yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2007-2017). Business Management and Entrepreneurship Journal, 2(1), 142-154.

Fernos, J. (2017). Analisis Rasio Profitabilitas Untuk Mengukur Kinerja (Studi Kasus Pada PT. Bank Pembangunan Daerah Provinsi Sumatera Barat). Jurnal Pundi, 1(2).

Giacesita, Anastasya, Vhika Meiriasari, and Reny Aziatul Pebriani. "Pengaruh Perputaran Kas dan Perputaran Piutang Terhadap Profitabilitas Perusahaan Perbankan Bursa Efek Indonesia." Jurnal Bisnis, Manajemen, dan Ekonomi 2.1 (2021): 22-28.

Gusti, A., & Maivalinda, M. (2022). Pengaruh Perputaran Kas Dan Perputaran Piutang Terhadap Profitabilitas Pada PT. XYZ. Jurnal Penelitian Dan Pengkajian Ilmiah Sosial Budaya, 1(2), 380–388. https://doi.org/10.47233/jppisb.v1i2.462

Haris Nurdiansyah & Robbi Saepul Rahman Pengantar Manajemen: Diandra Kreatif. (2019). (n.p.): Diandra Kreatif.

Inastia, N., & Wardhana, A. (2018). Pengaruh Perputaran Piutang dan Perputaran Persediaan Terhadap Profitabilitas PT. X (Periode 2016-2017). eProceedings of Management, 5(1).

Mahaputra, I. N. K. A., & Adnyana, N. K. (2012). Pengaruh rasio-rasio keuangan terhadap pertumbuhan laba pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI. Jurnal Akuntansi & Bisnis, 7(2), 243-254.

Maharani, Annisa Juliartha, Roswaty Roswaty, and Endah Dewi Purnamasari. "Pengaruh Return on Asset dan Debt to Equity Ratio Terhadap Nilai Perusahaan Subsektor Makanan dan Minuman di Bursa Efek Indonesia." Jurnal Bisnis, Manajemen, dan Ekonomi 2.1 (2021): 29-43.

Mahulae, D. Y. D. (2020). Analisis Pengaruh Efisiensi Modal Kerja, Likuiditas, dan Solvabilitas terhadap Profitabilitas. Jurnal Manajemen dan Akuntansi Medan, 2(1).

Novianti, Delvi Rahma, Juhaini Alie, and Endah Dewi Purnamasari. "Pengaruh Current Ratio dan Quick Ratio Terhadap Return on Asset:(Studi Kasus Sub Sektor Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia." Jurnal Ilmu Sosial, Manajemen, Akuntansi dan Bisnis 2.4 (2021): 66-82.

Novika, W., & Siswanti, T. (2022). Pengaruh Perputaran Kas, Perputaran Piutang dan Perputaran Persediaan Terhadap Profitabilitas (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur-Subsektor Makanan dan Minuman Yang Terdaftar Di BEI Periode Tahun 2017-2019). Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi (JIMA), 2(1), 43–56.

Nurjanah, N. I., & Hakim, A. D. M. (2018). Pengaruh Working Capital Turnover, Receivable Turnover, Inventory Turnover Dan Total Asset Turnover Terhadap Profitabilitas Perusahaan (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Sub Sektor Otomotif Dan Komponen Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Peri. Jurnal Akuntansi Dan Keuangan, 7(1), 21-40.

Purnamasari ED, Wadud M, Mulatsih D (2018). Analisis Rasio Kecukupan Modal Pada PT. Perkebunan Mitra Ogan. Ejurnal.uigm, Vol.8 No.2

Purnamasari ED, Marnisah L, & Agustina D, (2017), Pengaruh Inventory Turnover Terhadap Return On Assets Pada Pt. Indofood Cbp Sukses Makmur, Tbk Tahun 2011-2015, Jurnal Ilmiah Ekonomi Global, Vol. 8 No.02

Pebrianti, AS, Romli, H., & Hendarmin, RR (2020). Analisis Tingkat Perputaran Modal Kerja dan Implikasinya Terhadap Likuiditas PT. Pinago Tbk Periode 2017-2019. Jurnal Bisnis, Manajemen, dan Ekonomi, 1 (3), 53-65.

Pranayudha, I. K. D., Gama, A. W. S., & Astiti, N. P. Y. (2022). Pengaruh Perputaran Kas, Perputaran Piutang, Perputaran Persediaan, Dan Perputaran Modal Kerja Terhadap Profitabilitas Perusahaan Otomotif Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017-2019. Emas, 3(9), 213-225.

Rinawati Pengantar Teori Manajemen Komunikasi Dan Organisasi. (2019). (N.P.): Pustaka Baru Press.

Rohmiatun, E. T. (2019). Erlyna Tri Rohmiatun Analisis Rasio Keuangan Untuk Menilai Kinerja Keuangan Perusahaan (Studi Kasus Pada Pt. Astra Agro Lestari Tbk Yang Terdaftar Di Bei Periode 2014-2018): Program Studi Akuntansi, Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo.

Roswaty, R. (2022). Analisis Pengendalian Biaya, Perputaran Modal Kerja Dan Rentabilitas Ekonomi Pada Pt Sampoerna Agro Tbk. Strategi, 12(02).

Sartono, Agus, Manajemen Keuangan, BPFE, Yogyakarta, 2003.

Simanjuntak, C. E. B., Krist, F. T., & Aminah, W. (2017). Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Financial Distress. eProceedings of Management, 4(2).

Violandani, D. S. (2021). Analisis Komparasi Rasio Keuangan Sebelum Dan Selama Pandemi Covid-19 Pada Perusahaan Terbuka Yang Terdaftar Pada Indeks Lq45. Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB, 9(2).

Veronica M, Alie J, Jurlinda, Pengaruh Debt to Asset Ratio Dan Debt Equity Ratio Terhadap Return On Asset Perusahaan Sektor Industri MAkanan dan Minuman yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia, (2018), Ejurnal.uigm, Vol.3 No.1

Yaya Ruyatnasih, Liya Megawati, Pengantar Manajemen: Teori, Fungsi dan Kasus. (2018). (n.p.): Absolute Media.

Most read articles by the same author(s)