Journal Thumbnail

JEMSI (Jurnal Ekonomi, Manajemen, dan Akuntansi)

E-ISSN: 2579-5635 | P-ISSN: 2460-5891

Mahesa Mei Riandi (1) , Siti Sarah (2)

(1) Mahesa Mei Riandi: (2) Siti Sarah:

Abstract:

Penelitian ini adalah untuk menguji berbagai jenis program penjual terhadap perilaku pembelian konsumen di aplikasi Tiktokshop. TikTok Shop adalah fitur perdagangan sosial di mana pengguna dan pembuat konten dapat mempromosikan dan mengiklankan produk. Namun, pada tahun 2023, TikTok Shop secara resmi ditutup sebagai akibat dari larangan jual beli di media sosial. Dengan menggunakan analisis linier berganda, penelitian ini menyelidiki pengaruh parsial dan simultan dari berbagai factor independen teradap minat beli pelanggan Tiktok Shop. Uji F dan T dilakukan untuk menguji dengan taraf kepercayaan 95% (α = 0,05). Dengan jumlah sampel seratus orang, penelitian ini fokus pada potongan harga, live streaming, dan online customer review sebagai factor yang mempengaruhi keinginan pembeli untuk membeli barang di Tiktok Shop. Hasilnya menunjukan bahwa potongan harga, Live Streaming, dan Online Customer Review masing-masing memiliki pengaruh parsial terhadap keinginan pembeli untuk membeli barang di TikTok Shop.


Statistic:
Total Downloads Artikel Last 1 Year
Download data is not yet available.
Shared With:

Article Details

How to Cite
Mahesa Mei Riandi, & Siti Sarah. (2024). Pengaruh Potongan Harga, Live Streaming, dan Online Customer Review terhadap Minat Beli Konsumen pada Aplikasi TiktokShop. JEMSI (Jurnal Ekonomi, Manajemen, Dan Akuntansi), 10(3), 2101–2109. https://doi.org/10.35870/jemsi.v10i3.2528

No biographies available.

References
Adhi Kusumastuti, Ahmad Mustamil Khoiron, T. ali. (2020). Metode Penelitian Kuantitatif. Deepublisher.
Ahmad, S. H., Wolok, T., & Abdussamad, Z. K. (2022). Pengaruh Shopping Livestyle Dan Promosi Produk Skin Care Terhadap Impulse Buying Melalui Media Tiktok Shop. 5(2), 784–793.
Aktif, M., Undip, F., & Ab, M. (n.d.). Pengaruh Online Customer Review dan Online Customer Rating terhadap Keputusan Pembelian melalui Marketplace Shopee . 1–11.
Auliya, Z. F., Rifqi, M., Umam, K., & Prastiwi, S. K. (2017). Online Costumer Reviews ( OTRs ) dan Rating : Kekuatan Baru pada Pemasaran Online di Indonesia Online Costumer Reviews ( OTRs ) dan Rating : New Era in Indonesia Online Marketing. 89–98.
Baenil Huda, B. P. (n.d.). Penggunaan Aplikasi. 1(2), 81–88.
Brilianita, S., & Sulistyowati, R. (2023). Affiliate Marketing terhadap Minat Beli Mahasiswa di TikTok Shop. 7(2), 157–167. https://doi.org/10.26740/jpeka.v7n2.p157-167
Chen, C. C., & Lin, Y. C. (2018). Corrigendum to “What drives live-stream usage intention? The perspectives of flow, entertainment, social interaction, and endorsement” [Telematics Inf. 35(1) (2018) 293–303](S0736585317307244)(10.1016/j.tele.2017.12.003). Telematics and Informatics, 35(6), 1794. https://doi.org/10.1016/j.tele.2018.01.002
Cincin Rohmatulloh, D. S. (2022). Pengaruh Online Customer Review Terhadap Minat Beli Dengan Kepercayaan Sebagai Variabel Intervening Pada Shopee. Universitas Telkom, Bandung.
Danang Sunyoto, Y. S. (2021). Buku Perilaku Konsumen (Magister alfatah kalijaga (ed.)). EURIKA MEDIA AKSARA. https://repository.penerbiteureka.com/publications/558554/perilaku-konsumen#id-section-title
Dirnaeni, D., Gunadarma, U., Handrijaningsih, L., Gunadarma, U., Gunadarma, U., & Gunadarma, U. (2021). PERSEPSI KEMUDAHAN , CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT DAN KUALITAS LAYANAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN E-WALLET MELALUI KEPUASAN. 13(20), 287–303.
Kotler, Bowen, M. (2020). Jurnal bisnis terapan. 37–46.
Kotler dan Keller. (2022). Buku Pegangan Pemasaran Bisnis ke Bisnis. https://doi.org/10.4337/9781800376878.00021
Mewoh, F. M., Tampi, J. R. E., & Mukuan, D. D. S. (2019). Pengaruh Digital Marketing Terhadap Keputusan Pembelian Pada Matahari Department Store Manado Town Square. Jurnal Administrasi Bisnis, 9(1), 35. https://doi.org/10.35797/jab.9.1.2019.23529.35-42
Pratiwi, D., Hermawati, A., Kurniawati, D., Ongkir, F., & Konsumen, M. B. (2023). PENGARUH CONTENT MARKETING , INFLUENCER , DAN FREE ONGKIR TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN. 3(1), 1–11.
Rahmawaty, I., Sa’adah, L., & Musyafaah, L. (2023). Pengaruh Live Streaming Selling, Review Product, Dan Discount Terhadap Minat Beli Konsumen Pada E-Commerce Shopee. Jurnal Riset Entrepreneurship, 6(2), 80. https://doi.org/10.30587/jre.v6i2.5956
Ridwan Faroji, B. R. (2021). PENGARUH DISPLAY PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN. 1.
Sugiyono, S. yayuk. (2019). Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan kuesioner. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi dan analisis jalur. 7(1), 84–96.
Suhyar, S. V., & Pratminingsih, S. A. (2023). Skintific Skincare Products Pengaruh Live Streaming dan Trust terhadap Impulsive Buying dalam Pembelian Produk Skincare Skintific. 4(2), 1427–1438.
Tawas, H. N., Arie, F. V, Daya, P., Iklan, T., Harga, P., Minat, T., Dan, B., Manajemen, J., Ekonomi, F., Tawas, H. N., & Arie, F. V. (2021). ( STUDI PADA MAHASISWA MANAJEMEN ANGKATAN 2017 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SAM RATULANGI MANADO ) EFFECT OF ATTRACTIVENESS ADVERTISING , DISCOUNTS ON PURCHASE INTENTION , AND USE DECISIONSSHOPEE SHOPPING APPLICATION ( STUDY ON MANAGEMENT STUDENTS 2017 FACULTY OF ECONOMY AND BUSINESS SAM RATULANGI UNIVERSITY MANADO ) Jurnal EMBA Vol . 9 No . 3 Juli 2021 , Hal . 1402 - 1412. 9(3), 1402–1412.
Xiang, Z., Du, Q., & Fan, W. (2017). A comparative analysis of major online review platforms : Implications for social media analytics in hospitality and tourism. November. https://doi.org/10.1016/j.tourman.2016.10.001