Journal Thumbnail

JEMSI (Jurnal Ekonomi, Manajemen, dan Akuntansi)

E-ISSN: 2579-5635 | P-ISSN: 2460-5891

Neng Tina Apriyani Dewi (1) , Lies Anggi Puspita Dewi (2)

(1) Neng Tina Apriyani Dewi:

Abstract:

Penelitian yang dilaksanakan memiliki tujuan mengetahui bagaimana kedisiplinan kerja yang diterapkan pada pegawai ASN pada Kantor Kelurahan Cibeureum, untuk mengetahui sanksi yang diterapkan pada pegawai ASN di Kantor Kelurahan Cibeureum, serta mengetahui bagaimana cara meningkatkan disiplin kerja pada pegawai ASN di kantor kelurahan Cibeureum. Metode penelitian yang dilaksanakan mempergunakan metode penelitian kualitatif dimana data dikumpulkan dilaksanakan memalui penggunaan dokumentasi, observasi, serts wawancara. Selanjutnya, data dianalisis melewati berbagai langkah berupa penarikan kesimpulan, penyajian data, serta reduksi data. Hasil penelitian ini memperlihatkan dimana disiplin kerja pegawai sangat penting menuju peningkatan kinerja pegawai karena pekerja yang berdisiplin tinggi kemudian melakukan tugas maupun pekerjaan melalui lancar serta tertib, meningkatkan hasil kinerja dan menjadi elemen penentu kemampuan suatu instansi dalam memenuhi seluruh tujuannya.


Statistic:
Total Downloads Artikel Last 1 Year
Download data is not yet available.
Shared With:

Article Details

How to Cite
Dewi, N. T. A., & Dewi, L. A. P. (2024). Analisis Disiplin Kerja Terhadap Peningkatan Kinerja Pegawai Asn Di Kantor Kelurahan Cibeureum . JEMSI (Jurnal Ekonomi, Manajemen, Dan Akuntansi), 10(3), 1714–1721. https://doi.org/10.35870/jemsi.v10i3.2449

No biographies available.

References
Anggito, A., & Setiawan, J. (2018). Metodologi Penelitian Kualitatif. (E. D. Lestari, Ed.) Sukabumi, Jawa Barat: CV Jejak. Retrieved Desember 9, 2023
Dewi, S. A., & Trihudiyatmanto, M. (2020, Oktober). Analisis Pengaruh Disiplin Kerja, Motivasi Kerja dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Pegawai. Journal of Economic, Business and Engineering (JEBE), II, 113-122. Retrieved 9 Desember, 2023
Garmana, Y. (2024, Maret 19). Cara Meningkatkan Disiplin Kerja Pegawai Kelurahan Cibeureum. (Penulis, Interviewer)
Garmana, Y. (2024, Maret 19). Pegawai Kelurahan Cibeureum. (Penulis, Interviewer)
Garmana, Y. (2024, Maret 19). Pemberian Sanksi terhadap Pegawai yang Tidak Disiplin. (Penulis, Interviewer)
Garmana, Y. (2024, Maret 19). Tata Tertib Pegawai Kelurahan Cibeureum. (Penulis, Interviewer)
Ghulam, R. A. (2023, Februari). Pengaruh Motivasi, Kompensasi, dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT. NICSR, Tbk. Jurnal Ekonomika LLDikti9, VII, 212-229. Retrieved 9 Desember, 2023
Komara, E. (2019). Kompetensi Profesional Pegawai ASN (Aparatur Sipil Negara) di Indonesia. Jurnal Indonesia Untuk Kajian Pendidikan, 74-75.
Pranitasari, D., & Khotimah, K. (2021, April). Analisis Disiplin Kerja Karyawan. Jurnal Akuntansi dan Manajemen, XVIII, 22-38. Retrieved 9 Desember, 2023
Rahman, A., & Bakri, R. (2019). Penataan Pengelolaan Aparatur Sipil Negara (ASN) Melalui Dynamic Governance. Jurnal Konstituen, 1-2.
Rosmalinda, L. (2021). Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan Cibeureum Kota Cimahi (Suatu Studi Tentang Pengelolaan Sampah Melalui Program Reduce, Reuse, Recycle). Universitas Komputer Indonesia, 49-51.
Sertiawan, I., Ekhsan, M., & Parashakti, R. D. (2021, Mei). Pengaruh Pelatihan Terhadap Kinerja Karyawan yang di Mediasi Kepuasan Kerja. Jurnal Perspektif Manajerial dan Kewirausahaan (JPMK), I(2), 186-195. Retrieved Desember 9, 2023