Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan PT. Wijaya Karya (Persero)Tbk. dengan PT. Adhi Karya (Persero)Tbk. Dari Sisi Rasio Likuiditas dan Rasio Solvabilitas Periode Tahun 2021 dan 2022 Indonesia

Main Article Content

Pramana Gunarso Pramana Gunarso
Ismi Rohmiana Ismi Rohmiana
Nuning Prasetyaningrum Nuning Prasetyaningrum
Septian Rino Ardiansyah Septian Rino Ardiansyah
Sri Hermuningsih Sri Hermuningsih

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan kinerja keuangan PT Wijaya Karya (Persero) Tbk dan PT Adhi Karya (Persero) TBK dari Rasio Likuiditas dan Rasio Solvabilitas. Penelitian ini menggunakan Data sekunder berupa Data Laporan pada perusahaan yang ada di Website pada perusahaan dengan periode 2021 dan 2022.  Hasil menunjukkan jika Rasio likuiditas pada PT Wijaya Karya (Persero) Tbk dan PT Adhi Karya (Persero) tahun 2021-2022 dalam keadaan likuid. PT Wijaya Karya (Persero) Tbk memiliki keadaan yang menunjukkan adanya kenaikan hutang, baik hutang jangka pendek maupun hutang pada ekuitas yang beresiko kebangkrutan. Sebaliknya, PT Adhi Karya (Persero) Tbk kenaikkan hutang jangka pendek pada ekuitas yang masih didalam batas aman karena total ekuitas siatas total hutang

Article Details

How to Cite
Pramana Gunarso, P. G., Ismi Rohmiana, I. R., Nuning Prasetyaningrum, N. P., Septian Rino Ardiansyah, S. R. A., & Sri Hermuningsih, S. H. (2024). Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan PT. Wijaya Karya (Persero)Tbk. dengan PT. Adhi Karya (Persero)Tbk. Dari Sisi Rasio Likuiditas dan Rasio Solvabilitas Periode Tahun 2021 dan 2022: Indonesia. JEMSI (Jurnal Ekonomi, Manajemen, Dan Akuntansi), 10(1), 478–487. https://doi.org/10.35870/jemsi.v10i1.1964
Section
Articles

References

Agriyanto, Ratno.(2014).Laporan Keuangan dan Analisa Laporan Keuangan. Semarang: Laboratorium Akuntansi Ekonomi UIN Walisongo.

Akmalia, Zirma, Cut Putri Ajamadayana, and Ahmad Fauzul Hakim Hasibuan. 2022. “Analisis Rasio Likuiditas Dan Solvabilitas Pada Bank Muamalat Indonesia Periode 2019-2020.” Jurnal Ekobistek 11(3):149–55. doi: 10.35134/ekobistek.v11i3.328.

Anwar, Y., Yunsepa, Y., & Meliyani, R. (2020). Analisis Rasio Likuiditas dan Rasio Profitabilitas pada Perusahaan Daerah Air Minum Kabupaten Ogan Komering Ulu. Jurnal Ecoment Global: Kajian Bisnis dan Manajemen, 5(1), 56-69. http://dx.doi.org/10.35908/jeg.v5i1.868

Arikunto, Suharsimi.(2006). Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Aziz, Abdul. (2010). Manajemen Investasi Syariah. Bandung: Alfabeta.

Brigham, Eugene F. dan Joel F. Houston.(2013). Dasar-dasar Manajemen Keuangan. Jakarta: Salemba Empat.

Fajar Ramadhan, Aria Aji, & Priyanto. (2021). Analisis Rasio Keuangan Untuk Mengukur Kinerja Keuangan PT. Bank Negara Indonesia Tbk. Jurnal Ilmiah Manajemen Forkamma, 2(3), 190. https://doi.org/10.32493/frkm.v5i1.1230

Haryoko, U. B., Albab, M. U., & Pratama, A. (2020). Analisis Rasio Likuiditas Dan Rasio Profitabilitas Sebagai Alat Ukur Kinerja Keuangan Pada Pt. Pelat Timah Nusantara, Tbk. Jurnal Ilmiah Feasible (Jif), 2(1), 71. https://doi.org/10.32493/fb.v2i1.2020.71-82.4149

Kafi, M. S. (2018). Analisis Rasio Likuiditas, Rentabilitas Dan Solvabilitas Untuk Mengukur Kinerja Keuangan. Manajemenkewirausahaan JMK, 3(2), 49–60. https://doi.org/10.32503/jmk.v3i2.337

Karjono, A. (2019). Pengaruh Cash Ratio, Net Profit Margin, Debt To Equity Ratio, Dan Firm Size Terhadap Kebijakan Dividen (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bei Periode 2013-2017). Jurnal Manajemen Bisnis, 22(3), 270–288. https://doi.org/10.55886/esensi.v22i3.178 [17]

Ningsih, N. H. I. (2022). Analisis Laporan Keuangan Pemerintah pada Dinas Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana Permberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP2KBP3A) Kabupaten Lombok Barat. Jisip (Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan), 6(2). http://dx.doi.org/10.36312/jisip.v6i2.3040

Nurwita, N. (2020). PEngaruh Current Ratio (CR) Terhadap Retun on Asset (ROA) PADA PT Indocement Tunggal Prakarsa tBK Periode 2011-2019. Jurnal Inovasi Penelitian, 1(7), 1335-1340.

Oktariansyah. (2020). Analisis Rasio Likuiditas , Solvabilitas Dan Profitabilitas Dalam Menilai Kinerja Keuangan Pada PT . Goldman Costco Tbk Periode 2014-2018 Oktariansyah Pertumbuhan Ekonomi Di Era Globalisasi Sekarang Yang Cukup Pesat Menuntut Perusahaan Untuk Bekerja Lebih. Jurnal Media Wahana Ekonomika, 17(1), 55–81. https://dx.doi.org/10.31851/jmwe.v17i1.4336

Sarina, S., Lubis, A., & Linda, L. (2020). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Debt To Equity Ratio, Return On Equity Dan Current Ratio Untuk Mengidentifikasi Financial Distress Pada Perusahaan Properti Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2017. Owner (Riset Dan Jurnal Akuntansi), 4(2), 527. https://doi.org/10.33395/owner.v4i2.243

Sukmayanti, N. W. P., & Triaryati, N. (2019). Pengaruh Struktur Modal, Likuiditas Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Property Dan Real Estate. EJurnal Manajemen, 8(1), 172-202. DOI: https://doi.org/10.24843/EJMUNUD.2019.v8.i1.p7

Most read articles by the same author(s)