Pengaruh Kepemimpinan, Motivasi Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus Seblak Pasta)

Main Article Content

Adinda Putri Nurrahmah
Yusuf Amri Amrullah

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan, motivasi, dan kompensasi terhadap kinerja karyawan Seblak Pasta. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan metode deskriptif kuantitatif, teknik pengambilan sampel menggunakan non probability yaitu teknik jenuh atau sensus. Besar sampel sebanyak 45 orang sesuai dengan jumlah populasinya. Teknik analisis data menggunakan software SPSS dengan analisis deskriptif menggunakan uji validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik, analisis regresi berganda, uji t, dan uji f. Hasil penelitian dengan menggunakan uji parsial (t test) membuktikan bahwa kepemimpinan dan motivasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Sedangkan kompensasi tidak berpengaruh dan tidak signifikan terhadap kinerja karyawan. Hasil penelitian dengan menggunakan uji simultan (f test) menunjukkan bahwa terdapat pengaruh positif dan signifikan secara simultan antara kepemimpinan, motivasi, dan kompensasi terhadap kinerja karyawan.

Article Details

How to Cite
Nurrahmah, A. P., & Yusuf Amri Amrullah. (2023). Pengaruh Kepemimpinan, Motivasi Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus Seblak Pasta). JEMSI (Jurnal Ekonomi, Manajemen, Dan Akuntansi), 9(2), 530–537. https://doi.org/10.35870/jemsi.v9i2.1079
Section
Articles

References

Andriani, M., Widiawati, K., Administrasi, M., Sekretari, A., Manajemen, D., Insani, B., No, J. S., Panjang, R., & Timur, B. (2017). 2 Sekretari; Akademi Sekretari dan Manajemen Bina Insani; Jl. Siliwangi No 6 Rawa Panjang Bekasi Timur 17114 Indonesia. Journal Admistrasi Kantor, 5(1), 83–98.

Artiyany, M., & Sunrawali, A. N. (2022). Pengaruh Kepemimpinan, Motivasi, Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pt. Fideral International Finance Makassar. Jurnal Manajemen Bisnis Krisnadwipayana, 10(1), 470–479. https://doi.org/10.35137/jmbk.v10i1.675

Disfantoro, B., Subiyanto, D., & Septyarini, E. (2022). Volume . 18 Issue 1 ( 2022 ) Pages 185-195 INOVASI : Jurnal Ekonomi , Keuangan dan Manajemen ISSN : 0216-7786 ( Print ) 2528-1097 ( Online ) Pengaruh motivasi , kondisi kerja , kompensasi terhadap kinerja karyawan studi The effect of motivation , working . 18(1), 185–195. https://doi.org/10.29264/jinv.v18i1.10361

Nuridin, N. S. . M., & Septiani, W. L. (2016). Pengaruh Kepemimpinan Dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Pt. Astra Honda Motor Di Cikampek. Jurnal Manajemen Bisnis Krisnadwipayana, 4(3). https://doi.org/10.35137/jmbk.v4i3.62

Sriningsih, M., Hatidja, D., & Prang, J. D. (2018). Penanganan Multikolinearitas Dengan Menggunakan Analisis Regresi Komponen Utama Pada Kasus Impor Beras Di Provinsi Sulut. Jurnal Ilmiah Sains, 18(1), 18. https://doi.org/10.35799/jis.18.1.2018.19396

Subagja, D. (2020). Analisis Motivasi Karyawan Terhadap Keselamatan Dan Kesehatan Kerja Menggunakan Analisis Faktor Di PT. Perkebunan Nusantara VIII. http://elibrary.unikom.ac.id

Sugiyono, P. D. (2018). Metode Penelitian Manajemen (Setiyawani (Ed.); 6th ed.). Alfabeta.

Syardiansah, S., Zati, M. R., & Tefu, A. F. (2021). Pengaruh Motivasi Eksternal, Pengembangan Karir, Kesehatan dan Keselamatan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Manajemen Motivasi, 17(2), 46. https://doi.org/10.29406/jmm.v17i2.3425

Undang-undang RI. (2021). UU Nomor 11 Tahun 2020 Pasal 61A tentang Cipta Kerja. 086142, 42. https://peraturan.bpk.go.id/Home/Details/161904/pp-no-35-tahun-2021

Zhao, N., Liu, Y., Mi, W., Shen, Y., & Xia, M. (2020). Operation Management in the Container Terminal. Digital Management of Container Terminal Operations, 47–73. https://doi.org/10.1007/978-981-15-2937-5_2